Chelsea akan kembali berjuang untuk mempertahankan gelar Premier League mereka pada akhir pekan ini. Mereka akan menjamu kedatangan Burnley di Stamford Bridge, Sabtu (12/08) malam hari.
Musim lalu, Chelsea telah meraih trofi Premier League musim 2017/18. Conte dibuat frustasi setelah aktivitas trasnfer The Blues dan sejumlah kekalahan yang mereka hadapi saat menjalani pertandingan pramusim.
Manajer asal Italia tersebut memang telah mendatangkan berbagai macam pemain seperti Alvaro Morata, Antonio Rudiger, Willy Caballero dan juga Tiemoue Bakayoko dalam tim, namun mereka nampaknya harus rela kehilangan beberapa pemain seperti Nemanja Matic yang pindah ke Manchester United, Ia juga kecewa karena tidak dapat mendatangkan beberapa pemain yang diinginkannya.
Di pertandingan ini, Chelsea dikabarkan masih tidak bisa diperkuat oleh Eden Hazard yang mengalami cedera engkel yang harus absen hingga September Mendatang. Selain itu, Tiemoue Bakayoko juga mengalami cedera. Sementara Victor Moses dipastikan absen dari pertandingan ini setelah mendapat suspensi kartu merah di Final FA musim lalu.
Tanpa Moses, Kemungkinan Conte akan kembali menerapkan skema 3-4-3 dengan memasukan Antonio Rudiger diantara David Luiz dan Gary Cahill. Sementara Cesar Azpilicueta akan berperan menggantikan Moses sebagai wing back. Untuk lini depan The Blues. Nampaknya Alvaro Morata yang akan diturunkan sebagai ujung tombak.
Sementara dari kubu Burnley, pelatih Sean Dyche telah melakukan pembelian beberapa pemain penting di musim kedua beruntun mereka di Premier League. Mereka mendatangkan pemain seperti Charlie Taylor, Jonathan Walters, Jack Cork dan Phil Bardsley, meski mereka telah kehilangan bek andalan mereka Michael Keane yang dijual ke Everton. Musim lalu, The Clarets finish di urutan 17 setelah berselisih enam poin di atas zona degradasi.
Perkiraan Susunan Pemain
Chelsea (3-4-3) : Courtois; Rudiger, Luiz, Cahill; Azpilicueta, Kante, Fabregas, Alonso; Willian, Morata, Pedro.
Burnley (4-5-1) : Heaton, Lowton, Tarkowski, Mee, Ward; Brady, Defour, Cork, Gudmundsson, Hendrick, Vokes; Walters.
Statistik Kedua Tim
Head To Head Chelsea vs Burnley :
- 12/02/2017 Burnley 1-1 Chelsea
- 27/08/2016 Chelsea 3-0 Burnley
- 21/02/2015 Chelsea 1-1 Burnley
- 19/08/2014 Burnley 1-3 Chelsea
- 31/01/2010 Burnley 1-2 Chelsea
Lima Laga Terakhir Chelsea :
- 06 Agt 2017 Arsenal 1-1 Chelsea
- 29/07/2017 Chelsea 1-2 Inter Milan
- 25/07/2017 Chelsea 2-3 Bayern Munchen
- 22/07/2017 Arsenal 0-3 Chelsea
- 27/05/2017 Arsenal 2-1 Chelsea
Lima Laga Terakhir Burnley :
- 02/08/2017 Burnley 2-1 Celta Vigo
- 29/07/2017 Nottingham Forest 1-1 Burnley
- 26/07/2017 Preston North 1-2 Burnley
- 22/07/2017 Alfreton Town 2-3 Burnley
- 15/07/2017 Shamrock Rovers 0-4 Burnley
Prediksi
Sebelumnya mungkin Chelsea telah menjalani pertandingan pramusim yang sangat buruk karena beberapa pemain andalan mereka belum bisa dimainkan. Namun skuat Antonio Conte ini mungkin punya kekuatan yang cukup untuk mengalahkan klub seperti Burnley, terlebih lagi Pedro dkk bermain di kandang sendiri.
Berita Indonesia | Berita Entertaiment | Berita Gosip | Berita Artis | Berita Bola | Berita Sports | Berita Unik | Berita Aneh
DEWA POKER | JUDI ONLINE | POKER ONLINE | DOMINO ONLINE | TEXAS HOLDEM
0 komentar:
Posting Komentar